Sabtu, 12 Maret 2011

Kelebihan dan Kekurangan HP China


Beberapa tahun ini,pasar hp di Indonesia mulai dibanjiri dengan adanya HP pabrikan China. Dengan fasilitas yang ditanamkan cukup menarik, tentu tak heran HP pabrikan China ini banyak dibeli oleh kalangan masyarakat. Hampir tiap pengguna HP pernah/tergiur memilikinya.

Tetapi, sebagai suatu alat elektronik hp pabrikan China ini tentu memiliki kelemahan dan kelebihannya sendiri. Mari kita lihat. . .

Kelebihan

1.Harga relatif murah/terjangkau dibanding hp nokia,SE,samsung,siemens(NS3).
2. Fitur lebih variatif dibanding hp NS3 dengan variabel harga yg sama.
3.Saat ini sangat mudah mencari berbagai jenis dan model dipasaran.

Kelemahan

1.Harga jual yang ANJLOK dibanding hp NS3(baru dipake sebulan trus dijual lge bisa kepotong antara 3O-7O %)
2.SparePart susah nyarinya.
3.Proses garansi resmi belibet bin lama(antara1-3 bulan)
4.Repair/nyervis hp China lebih sulit dibanding hp NS3(kursus teknisi hp jarang yg ada materi hp china,rata2 hp china komponennya/IC jadi satu beda dg hp NS3 yg tiap IC cenderung terpisah).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar